Mengubah Default Applikasi di Mac

15:29 Unknown 0 Comments


Bila di windows mengubah default applikasi untuk membuka sebuah file tentu sudah sangat familiar, namun untuk pengguna baru sistem operasi Mac OsX pasti akan sedikit kebingungan. Sebenarnya sangatlah mudah. Kali ini saya akan membuka file .AVI, yang ketika di double klik akan di putar oleh Quicktime player akan saya ganti dengan VLC.

1. klik kanan flie yang akan di ubah. kKlik Get Info:


2. Akan muncul halaman Get info dan kita klik drop down open with:


3. Pilih applikasi yang di inginkan  di sisni saya akan memilih VLC :


4. Klik tombol Change ALL, agar semua file dalam bentuk .AVI akan selalu di buka oleh VLC bukan quicktime :

5. Done

0 comments:

Coment dari kamu merupakan semangat untukku terus ada ... ^_^